Pantai Langse | First Going

Pantai Langse

by 18.39 0 komentar

Pantai Langse terletak di kaki tebing sebelah timur pantai Parangtritis. Jalan menuju ke kaki tebing tempat pantai ini berupa campuran antara tangga yang sudah lapuk, akar, dan tonjolan bebatuan. Dengan ketinggian tebing, 200-300 m dan nyaris tegak lurus dengan suara
deburan ombak yang keras menerjang tebing dan karang-karang.

Faiz

Developer

Blog kumpulan tempat wisata alam, kuliner dan lain-lain yang unik, menarik, exotic, elit dan sebagainya

0 komentar:

Posting Komentar